KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Keuangan (Kemenkeu) menyampaikan realisasi belanja Non Kementerian dan Lembaga (Non K/L) per akhir Maret 2023 mencapai Rp 180,3 triliun. Menteri Keuangan Sri Mulyani menyebut anggaran itu salah satunya digunakan untuk pembayaran manfaat pensiun yang mencapai Rp 39 triliun per Maret 2023. "Angka tersebut tumbuh 5% jika dibandingkan tahun lalu," ucap dia dalam konferensi pers APBN KiTa edisi April 2023, Senin (17/4).
Pembayaran Manfaat Pensiun Tumbuh 5% Menjadi Rp 39 Triliun Per Maret 2023
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Keuangan (Kemenkeu) menyampaikan realisasi belanja Non Kementerian dan Lembaga (Non K/L) per akhir Maret 2023 mencapai Rp 180,3 triliun. Menteri Keuangan Sri Mulyani menyebut anggaran itu salah satunya digunakan untuk pembayaran manfaat pensiun yang mencapai Rp 39 triliun per Maret 2023. "Angka tersebut tumbuh 5% jika dibandingkan tahun lalu," ucap dia dalam konferensi pers APBN KiTa edisi April 2023, Senin (17/4).