KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Tahun 2017 menjadi periode yang cukup menggembirakan bagi pemain pembiayaan alat berat. Kondisi ini diprediksi bakal berlanjut di tahun ini. Pasar alat berat di Indonesia sendiri diperkirakan akan menembus lebih dari 12.800 unit di 2018. Angka ini meningkat dari proyeksi sepanjang tahun lalu yang sebesar 11.200 unit. Ada sejumlah faktor yang diramal bakal kembali mendorong pembiayaan ke sektor ini. Di antaranya adalah tren harga komoditas yang diperkirakan akan berada dalam rentang yang positif.
Pembiayaan alat berat diramal masih positif
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Tahun 2017 menjadi periode yang cukup menggembirakan bagi pemain pembiayaan alat berat. Kondisi ini diprediksi bakal berlanjut di tahun ini. Pasar alat berat di Indonesia sendiri diperkirakan akan menembus lebih dari 12.800 unit di 2018. Angka ini meningkat dari proyeksi sepanjang tahun lalu yang sebesar 11.200 unit. Ada sejumlah faktor yang diramal bakal kembali mendorong pembiayaan ke sektor ini. Di antaranya adalah tren harga komoditas yang diperkirakan akan berada dalam rentang yang positif.