KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Penyaluran pembiayaan PT Permodalan Nasional Madani (PNM) menunjukkan tren kenaikan sejak Juli 2020. Alhasil, perseroan menyiapkan sumber pendanaan baru untuk menggenjot pembiayaan. Direktur Utama PNM Arief Mulyadi mengatakan, perusahaan berencana terbitkan sukuk sekitar Rp 240 miliar pada September 2020. "Kami butuh banyak pendanaan sampai akhir tahun karena dana kemarin sudah habis untuk pembiayaan," kata Arief, Minggu (12/7).
Pembiayaan naik, PNM siapkan pendanaan baru
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Penyaluran pembiayaan PT Permodalan Nasional Madani (PNM) menunjukkan tren kenaikan sejak Juli 2020. Alhasil, perseroan menyiapkan sumber pendanaan baru untuk menggenjot pembiayaan. Direktur Utama PNM Arief Mulyadi mengatakan, perusahaan berencana terbitkan sukuk sekitar Rp 240 miliar pada September 2020. "Kami butuh banyak pendanaan sampai akhir tahun karena dana kemarin sudah habis untuk pembiayaan," kata Arief, Minggu (12/7).