KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Keuangan mencatat, realisasi pembiayaan utang hingga Agustus 2023 baru mencapai Rp 198 triliun. Menteri Keungan Sri Mulyani Indrawati menjelaskan, realisasi pembiayaan utang tersebut turun 40,4% jika dibandingkan dengan Agustus 2022 lalu. “Karena penerimaan kita masih cukup baik meskipun tren growth-nya melemah namun belanja tetap sesuai dengan yang ditargetkan, pembiayaan anggaran turun 40,4% sampai Agustus. Ini turun tajam jika dibandingkan tahun lalu,” tutur Sri Mulyani dalam konferensi pers APBN KITA, Rabu (20/9).
Pembiayaan Utang Turun 40,4% Menjadi Rp 198 Triliun Per Agustus 2023
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Keuangan mencatat, realisasi pembiayaan utang hingga Agustus 2023 baru mencapai Rp 198 triliun. Menteri Keungan Sri Mulyani Indrawati menjelaskan, realisasi pembiayaan utang tersebut turun 40,4% jika dibandingkan dengan Agustus 2022 lalu. “Karena penerimaan kita masih cukup baik meskipun tren growth-nya melemah namun belanja tetap sesuai dengan yang ditargetkan, pembiayaan anggaran turun 40,4% sampai Agustus. Ini turun tajam jika dibandingkan tahun lalu,” tutur Sri Mulyani dalam konferensi pers APBN KITA, Rabu (20/9).