KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bulan depan, Agustus 2019, PT Hutama Karya (Persero) berencana mengoperasikan secara resmi ruas tol Terbanggi Besar – Pematang Panggang – Kayu Agung di jalur Jalan Tol Trans Sumatra atau JTTS. Saat ini ketiga ruas tol dengan panjang 185 km tersebut masih berstatus fungsional, belum operasional. Tiga ruas ruas tol tersebut bagian dari jalan tol kelolaan Hutama yang sepanjang 361,06 kilometer (km). Baca Juga: Perolehan Kontrak Baru Hutama Karya Melejit Hampir 114 Persen
Pembukaan ruas tol baru, Terbanggi Besar–Kayu Agung beroperasi Agustus
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bulan depan, Agustus 2019, PT Hutama Karya (Persero) berencana mengoperasikan secara resmi ruas tol Terbanggi Besar – Pematang Panggang – Kayu Agung di jalur Jalan Tol Trans Sumatra atau JTTS. Saat ini ketiga ruas tol dengan panjang 185 km tersebut masih berstatus fungsional, belum operasional. Tiga ruas ruas tol tersebut bagian dari jalan tol kelolaan Hutama yang sepanjang 361,06 kilometer (km). Baca Juga: Perolehan Kontrak Baru Hutama Karya Melejit Hampir 114 Persen