KONTAN.CO.ID – BANDUNG. Pembiayaan infrastruktur di daerah tidak hanya bisa mengandalkan dana dari APBD saja. Sebab dibutuhkan dana jumbo untuk memenuhi pembiayaan tersebut. Sekretaris Direktorat Jenderal Perimbangan Keuangan (DJPK) Kementerian Keuangan Ludiro menyampaikan, hingga 2029 anggaran infrastruktur daerah diperkirakan akan mencapai Rp 1.253,4 triliun. Sementara itu, bila melihat dari struktur APBD 2024, komponen belanja modal hanya sebesar Rp 216,3 triliun, atau setara 15,65% dari total belanja APBD.
Pemda Diimbau Kreatif Untuk Penuhi Dana Jumbo Infrastruktur Daerah di 2029
KONTAN.CO.ID – BANDUNG. Pembiayaan infrastruktur di daerah tidak hanya bisa mengandalkan dana dari APBD saja. Sebab dibutuhkan dana jumbo untuk memenuhi pembiayaan tersebut. Sekretaris Direktorat Jenderal Perimbangan Keuangan (DJPK) Kementerian Keuangan Ludiro menyampaikan, hingga 2029 anggaran infrastruktur daerah diperkirakan akan mencapai Rp 1.253,4 triliun. Sementara itu, bila melihat dari struktur APBD 2024, komponen belanja modal hanya sebesar Rp 216,3 triliun, atau setara 15,65% dari total belanja APBD.