KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah berencana memberangkatkan 100 orang peneliti asal Indonesia ke Amerika Serikat (AS) tahun depan. Kebijakan tersebut diharapkan dapat memberikan pengalaman yang lebih baik bagi peneliti Indonesia di negeri super power tersebut. Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko mengatakan, nantinya para peniliti ini akan melakukan riset mendalam selama di Negeri Uwak Sam. "Nanti mereka akan dipandu profesor dari AS," ujar Moeldoko usai menghadiri Economic and Political Outlook 2020, Selasa (26/11). Baca Juga: Terorisme dan radikalisme hambat investasi, ini yang dilakukan pemerintah
Pemerintah akan kirim 100 peneliti Indonesia ke AS, ini yang akan dilakukan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah berencana memberangkatkan 100 orang peneliti asal Indonesia ke Amerika Serikat (AS) tahun depan. Kebijakan tersebut diharapkan dapat memberikan pengalaman yang lebih baik bagi peneliti Indonesia di negeri super power tersebut. Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko mengatakan, nantinya para peniliti ini akan melakukan riset mendalam selama di Negeri Uwak Sam. "Nanti mereka akan dipandu profesor dari AS," ujar Moeldoko usai menghadiri Economic and Political Outlook 2020, Selasa (26/11). Baca Juga: Terorisme dan radikalisme hambat investasi, ini yang dilakukan pemerintah