KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah berkomitmen untuk menjaga harga BBM subsidi di tengah tingginya harga minyak mentah dunia. Berbagai opsi pun direncanakan agar harga solar dan premium tidak naik. Sekretaris Jenderal Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM), Ego Syahrial mengatakan, akan ada mekanisme untuk perubahan APBN. Nah, dalam perubahan APBN tersebut rencananya akan ada penambahan subsidi untuk solar jika harga minyak mentah sudah naik cukup signifikan. "Subsidi solar kan Rp 500 per liter, ya bisa saja kalau memang harga minyak, sekarang kan naik nih, tapi kan tetap turun dikit lagi, tapi kalau tiba-tiba cukup signifikan dan bisa berdampak luas ya tentunya pemerintah mempertimbangkan aspek fiskal," jelas Ego, Senin (26/2).
Pemerintah akan tambah subsidi solar di APBNP kalau harga minyak naik lagi
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah berkomitmen untuk menjaga harga BBM subsidi di tengah tingginya harga minyak mentah dunia. Berbagai opsi pun direncanakan agar harga solar dan premium tidak naik. Sekretaris Jenderal Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM), Ego Syahrial mengatakan, akan ada mekanisme untuk perubahan APBN. Nah, dalam perubahan APBN tersebut rencananya akan ada penambahan subsidi untuk solar jika harga minyak mentah sudah naik cukup signifikan. "Subsidi solar kan Rp 500 per liter, ya bisa saja kalau memang harga minyak, sekarang kan naik nih, tapi kan tetap turun dikit lagi, tapi kalau tiba-tiba cukup signifikan dan bisa berdampak luas ya tentunya pemerintah mempertimbangkan aspek fiskal," jelas Ego, Senin (26/2).