KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Badan Pengelola Tabungan Perumahan Rakyat (BP Tapera) mengungkap alokasi program rumah subsidi atau Fasilitas Likuiditas Pembiayaan Perumahan (FLPP) pada tahun depan dianggarkan mencapai Rp 28,2 triliun. Komisioner BP Tapera, Heru Pudyo Nugroho menjelaskan bahwa total biaya tersebut digunakan untuk menyalurkan kuota FLPP sebanyak 220.000 unit rumah. “Pada tahun 2025 mendatang, pemerintah melalui BP Tapera, telah mengalokasikan dana sebesar Rp 28,2 triliun yang ditargetkan dapat disalurkan untuk 220.000 unit rumah,” jelas Heru dalam agenda Penandatanganan Perjanjian Kerja Sama KPR Sejahtera FLPP, Selasa (23/12).
Pemerintah Bakal Guyur Rp 28,2 Triliun untuk Program Subsidi Rumah Tahun Depan
KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Badan Pengelola Tabungan Perumahan Rakyat (BP Tapera) mengungkap alokasi program rumah subsidi atau Fasilitas Likuiditas Pembiayaan Perumahan (FLPP) pada tahun depan dianggarkan mencapai Rp 28,2 triliun. Komisioner BP Tapera, Heru Pudyo Nugroho menjelaskan bahwa total biaya tersebut digunakan untuk menyalurkan kuota FLPP sebanyak 220.000 unit rumah. “Pada tahun 2025 mendatang, pemerintah melalui BP Tapera, telah mengalokasikan dana sebesar Rp 28,2 triliun yang ditargetkan dapat disalurkan untuk 220.000 unit rumah,” jelas Heru dalam agenda Penandatanganan Perjanjian Kerja Sama KPR Sejahtera FLPP, Selasa (23/12).
TAG: