KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah dan DPR menyepakati nilai belanja negara tahun 2020 mencapai Rp 2.540 triliun. Keputusan itu diambil Badan Anggaran (Banggar) DPR RI dan Kementerian Keuangan (Kemenkeu) saat menyepakati postur sementara Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) tahun 2020. Dalam rapat kerja Banggar dan Kementerian Keuangan, Jumat (6/9), disepakati belanja negara menjadi sebesar Rp 2.540,4 triliun, naik sebesar Rp 11,6 triliun dari sebelumnya Rp 2.528,8 triliun dalam RAPBN 2020. Baca Juga: Pemerintah dan DPR sepakat target pendapatan negara naik jadi Rp 2.333 triliun 2020
Pemerintah dan DPR sepakat belanja negara 2020 sebesar Rp 2.540 triliun
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah dan DPR menyepakati nilai belanja negara tahun 2020 mencapai Rp 2.540 triliun. Keputusan itu diambil Badan Anggaran (Banggar) DPR RI dan Kementerian Keuangan (Kemenkeu) saat menyepakati postur sementara Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) tahun 2020. Dalam rapat kerja Banggar dan Kementerian Keuangan, Jumat (6/9), disepakati belanja negara menjadi sebesar Rp 2.540,4 triliun, naik sebesar Rp 11,6 triliun dari sebelumnya Rp 2.528,8 triliun dalam RAPBN 2020. Baca Juga: Pemerintah dan DPR sepakat target pendapatan negara naik jadi Rp 2.333 triliun 2020