KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah terus mendorong pemenuhan kebutuhan obat di masa pandemi Covid 19. Termasuk dengan mendorong obat-obat berbahan baku dalam negeri, seperti berbahan herbal ataupun bahan tradisional. "Sesuai dengan arahan presiden, kita diminta untuk, lebih mengutamakan kepada obat dengan bahan yang bersumber dari Indonesia sendiri, yakni bahan baku lokal, dan kalo bisa dinaikkan dan dikembangkan," kata Menteri Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Muhajir Effendi dalam keterangannya, Sabtu (10/10). Baca Juga: PTPN V budidayakan 1,5 juta bibit kelapa sawit melalui proyek KSO dengan PPKS Medan
Pemerintah dorong pasokan bahan baku obat herbal
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah terus mendorong pemenuhan kebutuhan obat di masa pandemi Covid 19. Termasuk dengan mendorong obat-obat berbahan baku dalam negeri, seperti berbahan herbal ataupun bahan tradisional. "Sesuai dengan arahan presiden, kita diminta untuk, lebih mengutamakan kepada obat dengan bahan yang bersumber dari Indonesia sendiri, yakni bahan baku lokal, dan kalo bisa dinaikkan dan dikembangkan," kata Menteri Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Muhajir Effendi dalam keterangannya, Sabtu (10/10). Baca Juga: PTPN V budidayakan 1,5 juta bibit kelapa sawit melalui proyek KSO dengan PPKS Medan