KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah memutuskan untuk menghentikan sementara penyaluran bantuan pangan beras jelang pemilihan umum (Pemilu) mulai tanggal 8 sampai 14 Februari 2024. Kepala Badan Pangan Nasional, Arief Prasetyo Adi mengatakan keputusan ini di ambil untuk menghargai tahapan pemilu dan menghindari adanya dugaan politisasi bansos pada saat hari tenang pemilu. "Bantuan pangan beras akan dihentikan sementara untuk menghormati Pemilu dan pemuktahiran data. Sekali lagi, ini karena memang tidak ada politisasi bantuan pangan,” ungkap Arief dalam keterangannya, Rabu (7/2).
Pemerintah Hentikan Bantuan Pangan Beras Saat Masa Tenang Jelang Pemilu
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah memutuskan untuk menghentikan sementara penyaluran bantuan pangan beras jelang pemilihan umum (Pemilu) mulai tanggal 8 sampai 14 Februari 2024. Kepala Badan Pangan Nasional, Arief Prasetyo Adi mengatakan keputusan ini di ambil untuk menghargai tahapan pemilu dan menghindari adanya dugaan politisasi bansos pada saat hari tenang pemilu. "Bantuan pangan beras akan dihentikan sementara untuk menghormati Pemilu dan pemuktahiran data. Sekali lagi, ini karena memang tidak ada politisasi bantuan pangan,” ungkap Arief dalam keterangannya, Rabu (7/2).