KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Puan Maharani gelar rapat koordinasi antar sejumlah lembaga dan kementerian untuk membahas dana pendidikan abadi. Hasilnya, sebuah Peraturan Presiden tengah disusun untuk mengatur dana yang dikelola Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP) menjadi lebih komprehensif. Wakil Menteri Keuangan Mardiasmo menyatakan Perpres tersebut direncanakan bakal terbit dalam waktu dekat. Dasarnya karena mengikuti arahan presiden untuk mengatur pengelolaan dana secara nasional.
Pemerintah kaji Perpres untuk kelolaan dana abadi pendidikan LPDP
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Puan Maharani gelar rapat koordinasi antar sejumlah lembaga dan kementerian untuk membahas dana pendidikan abadi. Hasilnya, sebuah Peraturan Presiden tengah disusun untuk mengatur dana yang dikelola Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP) menjadi lebih komprehensif. Wakil Menteri Keuangan Mardiasmo menyatakan Perpres tersebut direncanakan bakal terbit dalam waktu dekat. Dasarnya karena mengikuti arahan presiden untuk mengatur pengelolaan dana secara nasional.