KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kelanjutan rencana proyek Pelabuhan Kuala Tanjung fase II masih belum bisa dipastikan. Pemerintah masih mencari skema kerjasama untuk pembangunan pelabuhan yang berlokasi di Sumatra Utara ini. Direktur Kepelabuhanan Ditjen Perhubungan Laut Kemhub, Chandra Irawan menjelaskan, pemerintah masih menunggu hasil kajian ulang bagi uji kelayakan (feasibility study) konstruksi Pelabuhan Kuala Tanjung fase II. Saat ini, katanya, PT Pelabuhan Indonesia (Pelindo) I bersama PT.SMI tengah mengkaji ulang. "Di-review lagi, (sebelumnya) sudah dibuat hasil. Ada enam skenario financing, tapi dari beberapa skenario itu, ada satu yang akan dibahas lagi," ujar Chandra, Rabu (14/2).
Pemerintah kaji ulang feasibility study Pelabuhan Kuala Tanjung
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kelanjutan rencana proyek Pelabuhan Kuala Tanjung fase II masih belum bisa dipastikan. Pemerintah masih mencari skema kerjasama untuk pembangunan pelabuhan yang berlokasi di Sumatra Utara ini. Direktur Kepelabuhanan Ditjen Perhubungan Laut Kemhub, Chandra Irawan menjelaskan, pemerintah masih menunggu hasil kajian ulang bagi uji kelayakan (feasibility study) konstruksi Pelabuhan Kuala Tanjung fase II. Saat ini, katanya, PT Pelabuhan Indonesia (Pelindo) I bersama PT.SMI tengah mengkaji ulang. "Di-review lagi, (sebelumnya) sudah dibuat hasil. Ada enam skenario financing, tapi dari beberapa skenario itu, ada satu yang akan dibahas lagi," ujar Chandra, Rabu (14/2).