KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indonesia kedatangan vaksin tahap ke-182 berupa vaksin Sinovac. Vaksin Sinovac berjumlah 1.236.000 dosis ini merupakan donasi sari COVAX facility. "Dengan kedatangan vaksin Sinovac ini maka total vaksin yang sudah tiba di tanah air dalam bentuk bulk atau bahan baku maupun vaksin jadi berjumlah 458.069.415," ujar Direktur Jenderal Informasi dan Komunikasi Publik (IKP) Kementerian Komunikasi dan Informatika Usman Kansong dalam keterangan resmi, Kamis (30/12). Kedatangan vaksin di pengujung 2021 ini menandai konsistensi pemerintah Indonesia dalam upaya mencukupi kebutuhan vaksin bagi masyarakat. Usman, menyebutkan, pemerintah Indonesia terus mengupayakan kedatangan vaksin, baik melalui jalur bilateral maupun multilateral.
Pemerintah Pastikan Kecukupan Stok Vaksin, Lebih 430 Juta Dosis Vaksin Tiba
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indonesia kedatangan vaksin tahap ke-182 berupa vaksin Sinovac. Vaksin Sinovac berjumlah 1.236.000 dosis ini merupakan donasi sari COVAX facility. "Dengan kedatangan vaksin Sinovac ini maka total vaksin yang sudah tiba di tanah air dalam bentuk bulk atau bahan baku maupun vaksin jadi berjumlah 458.069.415," ujar Direktur Jenderal Informasi dan Komunikasi Publik (IKP) Kementerian Komunikasi dan Informatika Usman Kansong dalam keterangan resmi, Kamis (30/12). Kedatangan vaksin di pengujung 2021 ini menandai konsistensi pemerintah Indonesia dalam upaya mencukupi kebutuhan vaksin bagi masyarakat. Usman, menyebutkan, pemerintah Indonesia terus mengupayakan kedatangan vaksin, baik melalui jalur bilateral maupun multilateral.