KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Juru Bicara Satuan (Satgas) Tugas Penanganan Covid-19 Wiku Adisasmito mengatakan, pemerintah secara resmi telah menerima 982.400 dosis vaksin Sinopharm yang akan digunakan untuk vaksinasi gotong royong, Wiku mengatakan, dengan kedatangan vaksin ini diharapkan program vaksinasi gotong royong dapat dilaksanakan dalam waktu dekat. "Saat ini teknis pelaksanaan program vaksinasi gotong royong sedang dikoordinasikan oleh Kadin dan PT Bio Farma," ujar Wiku dalam konferensi pers, Selasa (4/5).
Pemerintah telah terima 982.400 vaksin Sinopharm untuk vaksinasi gotong royong
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Juru Bicara Satuan (Satgas) Tugas Penanganan Covid-19 Wiku Adisasmito mengatakan, pemerintah secara resmi telah menerima 982.400 dosis vaksin Sinopharm yang akan digunakan untuk vaksinasi gotong royong, Wiku mengatakan, dengan kedatangan vaksin ini diharapkan program vaksinasi gotong royong dapat dilaksanakan dalam waktu dekat. "Saat ini teknis pelaksanaan program vaksinasi gotong royong sedang dikoordinasikan oleh Kadin dan PT Bio Farma," ujar Wiku dalam konferensi pers, Selasa (4/5).