KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Front loading kembali dijadikan pemerintah sebagai strategi pembiayaan utang di tahun depan. Strategi ini dianggap masih aman untuk menghadapi kondisi tahun depan yang masih akan diliputi ketidakpastian. Berdasarkan data Direktorat Jenderal (Ditjen) Pengelolaan Pembiayaan dan Risiko Kementerian Keuangan (Kemkeu), total penerbitan surat berharga negara (SBN) bruto tahun depan mencapai Rp 825,7 triliun. Jumlah ini, lebih rendah dibanding target penerbitan SBN bruto tahun 2018 yang sebesar Rp 856,49 triliun, meski outlook tahun ini hanya Rp 799 triliun.
Pemerintah terbitkan 60% SBN di Semester I-2019
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Front loading kembali dijadikan pemerintah sebagai strategi pembiayaan utang di tahun depan. Strategi ini dianggap masih aman untuk menghadapi kondisi tahun depan yang masih akan diliputi ketidakpastian. Berdasarkan data Direktorat Jenderal (Ditjen) Pengelolaan Pembiayaan dan Risiko Kementerian Keuangan (Kemkeu), total penerbitan surat berharga negara (SBN) bruto tahun depan mencapai Rp 825,7 triliun. Jumlah ini, lebih rendah dibanding target penerbitan SBN bruto tahun 2018 yang sebesar Rp 856,49 triliun, meski outlook tahun ini hanya Rp 799 triliun.