KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Keuangan (Kemkeu) menerbitkan Surat Berharga Berharga Syariah Negara (SBSN) melalui private placement pada 12 Februari lalu. SBSN tersebut diterbitkan dengan nilai nominal sebesar Rp 3 triliun. Berdasarkan keterangan pers Kemkeu, Kamis (14/2), SBSN diterbitkan dengan seri PBS-021 dan dapat diperdagangkan (tradable). Imbal hasil (yield) yang dipatok untuk surat utang syariah ini sebesar 8,03%. Adapun, kupon bersifat tetap sebesar 8,5% per tahun.
Pemerintah terbitkan SBSN melalui private placement Rp 3 triliun
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Keuangan (Kemkeu) menerbitkan Surat Berharga Berharga Syariah Negara (SBSN) melalui private placement pada 12 Februari lalu. SBSN tersebut diterbitkan dengan nilai nominal sebesar Rp 3 triliun. Berdasarkan keterangan pers Kemkeu, Kamis (14/2), SBSN diterbitkan dengan seri PBS-021 dan dapat diperdagangkan (tradable). Imbal hasil (yield) yang dipatok untuk surat utang syariah ini sebesar 8,03%. Adapun, kupon bersifat tetap sebesar 8,5% per tahun.