KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pelaksana tugas (Plt) Kepala Dinas Perhubungan DKI Jakarta Sigit Widjatmoko menyebutkan dalam waktu dekat parkir di beberapa zona di Jakarta akan dinaikkan. "Kami akan menerapkan zonasi-zonasi terkait dengan pengurangan satuan ruang parkir, maupun peningkatan biaya jasa layanan parkirnya pada koridor ruas jalan yang sudah bagus public transport-nya," kata Sigit saat dihubungi Jumat (7/12). Sigit menjelaskan, untuk parkir di zona Sudirman-Thamrin, untuk satuan ruang parkir roda empat sebesar Rp 69.000 per jam dan untuk yang roda dua sebesar Rp 54.000 per jam.
Pemprov DKI Jakarta akan berlakukan kenaikan tarif parkir di beberapa zona
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pelaksana tugas (Plt) Kepala Dinas Perhubungan DKI Jakarta Sigit Widjatmoko menyebutkan dalam waktu dekat parkir di beberapa zona di Jakarta akan dinaikkan. "Kami akan menerapkan zonasi-zonasi terkait dengan pengurangan satuan ruang parkir, maupun peningkatan biaya jasa layanan parkirnya pada koridor ruas jalan yang sudah bagus public transport-nya," kata Sigit saat dihubungi Jumat (7/12). Sigit menjelaskan, untuk parkir di zona Sudirman-Thamrin, untuk satuan ruang parkir roda empat sebesar Rp 69.000 per jam dan untuk yang roda dua sebesar Rp 54.000 per jam.