KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur mengklaim pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) turut berdampak pada pertumbuhan ekonomi di Kalimantan Timur. Sekretaris Daerah Provinsi Kaltim, Sri Wahyuni mengatakan pertumbuhan ekonomi Kaltim merangkak naik sejak wacanan pembangunan IKN bergema pada tahun 2019. "Ketika IKN ditetapkan oleh Presiden Jokowi saat itu, roda ekonomi, aktivitas ekonomi, bandara, hotel langsung tumbuh dengan kegiatan survei," jelas Sri dalam Konferensi Pers Persiapan Pemprov Menyambut Upacara HUT-79 RI di IKN, di pantau secara daring, Kamis (18/7).
Pemprov Kaltim: Pembangunan IKN Dorong Pertumbuhan Ekonomi Kaltim
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur mengklaim pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) turut berdampak pada pertumbuhan ekonomi di Kalimantan Timur. Sekretaris Daerah Provinsi Kaltim, Sri Wahyuni mengatakan pertumbuhan ekonomi Kaltim merangkak naik sejak wacanan pembangunan IKN bergema pada tahun 2019. "Ketika IKN ditetapkan oleh Presiden Jokowi saat itu, roda ekonomi, aktivitas ekonomi, bandara, hotel langsung tumbuh dengan kegiatan survei," jelas Sri dalam Konferensi Pers Persiapan Pemprov Menyambut Upacara HUT-79 RI di IKN, di pantau secara daring, Kamis (18/7).