KOBA. Banyak para penambang bijih timah di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung terbelit utang karena biaya operasional tidak sebanding dengan hasil yang diperoleh. Tamrin, seorang warga Bangka Tengah menceritakan, tidak sedikit penambang bijih timah di daerah itu yang tumbangĀ dan harus menanggung utang karena hasil yang diperoleh jauh lebih sedkit dibanding biaya operasional yang dikeluarkan. "Bisa dibayangkan untuk mengeruk bijih timah di dalam bumi ini mereka terkadang harus "ngutang" dulu untuk biaya operasional yang jumlahnya mencapai puluhan juta dan bahkan ratusan juta," ujarnya pada Antara, Senin (31/10).
Penambang timah Babel banyak tergilas utang
KOBA. Banyak para penambang bijih timah di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung terbelit utang karena biaya operasional tidak sebanding dengan hasil yang diperoleh. Tamrin, seorang warga Bangka Tengah menceritakan, tidak sedikit penambang bijih timah di daerah itu yang tumbangĀ dan harus menanggung utang karena hasil yang diperoleh jauh lebih sedkit dibanding biaya operasional yang dikeluarkan. "Bisa dibayangkan untuk mengeruk bijih timah di dalam bumi ini mereka terkadang harus "ngutang" dulu untuk biaya operasional yang jumlahnya mencapai puluhan juta dan bahkan ratusan juta," ujarnya pada Antara, Senin (31/10).