KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah memastikan bahwa, kondisi dan penanganan pandemi hingga hari ini terus membaik. Dimana berdasarkan data Menteri Koordinator Bidang Maritim dan Investasi Luhut B Pandjaitan mengatakan tren kasus harian nasional menurun sangat signifikan. Demikian juga dengan kondisi rawat inap rumah sakit yang menunjukkan penurunan dan tingkat kematian diklaim semakin melandai. "Secara khusus perlu kami informasikan bahwa kondisi tren penurunan kasus konfirmasi harian terjadi di seluruh provinsi di Jawa dan Bali bahkan tingkat rawat inap di rumah sakit seluruh provinsi Jawa-Bali juga telah menurun terkecuali DIY. Namun diy kami perkirakan akan turun dalam beberapa hari ke depan ini," kata Luhut dalam Konferensi Pers Virtual, Senin (7/3).
Penanganan Pandemi Terus Membaik, Luhut: Mobilitas Masyarakat Meningkat Tinggi
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah memastikan bahwa, kondisi dan penanganan pandemi hingga hari ini terus membaik. Dimana berdasarkan data Menteri Koordinator Bidang Maritim dan Investasi Luhut B Pandjaitan mengatakan tren kasus harian nasional menurun sangat signifikan. Demikian juga dengan kondisi rawat inap rumah sakit yang menunjukkan penurunan dan tingkat kematian diklaim semakin melandai. "Secara khusus perlu kami informasikan bahwa kondisi tren penurunan kasus konfirmasi harian terjadi di seluruh provinsi di Jawa dan Bali bahkan tingkat rawat inap di rumah sakit seluruh provinsi Jawa-Bali juga telah menurun terkecuali DIY. Namun diy kami perkirakan akan turun dalam beberapa hari ke depan ini," kata Luhut dalam Konferensi Pers Virtual, Senin (7/3).