Di kalangan pecinta gim, merek Nvidia sangat popular. Siapa sangka jika pencipta sirkuit atau prosesor Nvidia adalah pria asal Taiwan yang tumbuh besar di Amerika Serikat (AS). Yang jelas, teknologi buatan Nvidia laris manis di pasar komputer dan perangkat mobile. Kesuksesan ini membawa sang pendiri Nvidia yakni Jen-Hsun Huang memiliki harta hingga US$ 2,5 miliar. Harta berlimpah ini memberikan Huang predikat orang terkaya ke-395 dari seluruh dunia.Sejak dua dekade terakhir, Silicon Valley merupakan tempat bersalin sejumlah miliarder. Salah satunya Jen-Hsun Huang. Pria 54 tahun ini adalah miliarder pendiri perusahaan cip dan sirkuit gim Nvidia Corp.Huang merupakan pengusaha keturunan Taiwan yang besar dan meraih sukses di Amerika Serikat (AS). Catatan Forbes, Huang memiliki kekayaan bersih mencapai US$ 2,5 miliar per Maret 2017.
Pencipta prosesor Nvidia yang keturunan Taiwan (1)
Di kalangan pecinta gim, merek Nvidia sangat popular. Siapa sangka jika pencipta sirkuit atau prosesor Nvidia adalah pria asal Taiwan yang tumbuh besar di Amerika Serikat (AS). Yang jelas, teknologi buatan Nvidia laris manis di pasar komputer dan perangkat mobile. Kesuksesan ini membawa sang pendiri Nvidia yakni Jen-Hsun Huang memiliki harta hingga US$ 2,5 miliar. Harta berlimpah ini memberikan Huang predikat orang terkaya ke-395 dari seluruh dunia.Sejak dua dekade terakhir, Silicon Valley merupakan tempat bersalin sejumlah miliarder. Salah satunya Jen-Hsun Huang. Pria 54 tahun ini adalah miliarder pendiri perusahaan cip dan sirkuit gim Nvidia Corp.Huang merupakan pengusaha keturunan Taiwan yang besar dan meraih sukses di Amerika Serikat (AS). Catatan Forbes, Huang memiliki kekayaan bersih mencapai US$ 2,5 miliar per Maret 2017.