KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Asosiasi Asuransi Jiwa Indonesia (AAJI) memberikan tanggapan terkait masih adanya penurunan pendapatan pada industri asuransi jiwa di tahun 2023. Ketua Dewan Pengurus AAJI, Budi Tampubolon menjelaskan secara keseluruhan pendapatan industri asuransi jiwa cenderung mengalami penurunan. Menurut Budi penurunan tersebut dampak dari menurunnya premi produk asuransi jiwa unit link. "Sebagian besar kan dipengaruhi pendapat premi unit link yang menurun, trennya sekarang sudah bergeser jadi lebih banyak penjualan produk asuransi tradisional," jelas Budi pada Kontan, Senin (15/1).
Pendapatan Industri Asuransi Jiwa Masih Menyusut, Begini Tanggapan AAJI
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Asosiasi Asuransi Jiwa Indonesia (AAJI) memberikan tanggapan terkait masih adanya penurunan pendapatan pada industri asuransi jiwa di tahun 2023. Ketua Dewan Pengurus AAJI, Budi Tampubolon menjelaskan secara keseluruhan pendapatan industri asuransi jiwa cenderung mengalami penurunan. Menurut Budi penurunan tersebut dampak dari menurunnya premi produk asuransi jiwa unit link. "Sebagian besar kan dipengaruhi pendapat premi unit link yang menurun, trennya sekarang sudah bergeser jadi lebih banyak penjualan produk asuransi tradisional," jelas Budi pada Kontan, Senin (15/1).