KONTAN.CO.ID -JAKARTA. Sepanjang semester pertama tahun ini PT Delta Dunia Makmur Tbk (DOID) berhasil mencatatkan pertumbuhan pendapatan, sayangnya hal ini tidak diikuti dengan peningkatan laba bersih. Berdasarkan laporan keuangan semester I-2019 yang dipublikasikan pada 30 Juli 2019, emiten berkode saham DOID ini menorehkan pendapatan US$ 435,35 juta atau naik 13,23% jika dibandingkan dengan perolehan pendapatan periode yang sama tahun 2018 US$ 384,47 juta. Baca Juga: Emiten jasa tambang batubara ramai-ramai pacu produksi di semester II-2019
Pendapatan naik, laba bersih DOID turun 77,73%
KONTAN.CO.ID -JAKARTA. Sepanjang semester pertama tahun ini PT Delta Dunia Makmur Tbk (DOID) berhasil mencatatkan pertumbuhan pendapatan, sayangnya hal ini tidak diikuti dengan peningkatan laba bersih. Berdasarkan laporan keuangan semester I-2019 yang dipublikasikan pada 30 Juli 2019, emiten berkode saham DOID ini menorehkan pendapatan US$ 435,35 juta atau naik 13,23% jika dibandingkan dengan perolehan pendapatan periode yang sama tahun 2018 US$ 384,47 juta. Baca Juga: Emiten jasa tambang batubara ramai-ramai pacu produksi di semester II-2019