KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Penerbitan produk reksadana indeks dan exchange traded fund (ETF) di tahun ini mencetak rekor jumlah terbanyak jika dibandingkan dengan penerbitan kedua jenis reksadana tersebut di tahun-tahun sebelumnya. Berdasarkan rilis Infovesta Utama per Senin (10/12), di tahun ini tercatat ada 22 produk reksadana berjenis indeks dan ETF baru yang dirilis para manajer investasi. Sebagai perbandingan jumlah produk baru yang diluncurkan pada tahun 2017 sebanyak 12 produk. Angka ini pun telah naik dari empat produk 2016 dan satu produk baru di 2015.
Penerbitan reksadana indeks dan ETF makin subur tahun ini
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Penerbitan produk reksadana indeks dan exchange traded fund (ETF) di tahun ini mencetak rekor jumlah terbanyak jika dibandingkan dengan penerbitan kedua jenis reksadana tersebut di tahun-tahun sebelumnya. Berdasarkan rilis Infovesta Utama per Senin (10/12), di tahun ini tercatat ada 22 produk reksadana berjenis indeks dan ETF baru yang dirilis para manajer investasi. Sebagai perbandingan jumlah produk baru yang diluncurkan pada tahun 2017 sebanyak 12 produk. Angka ini pun telah naik dari empat produk 2016 dan satu produk baru di 2015.