JAKARTA. Pemerintah berencana menerbitkan sukuk ritel seri SR-008 pada kuartal I 2016. Analis menduga, obligasi negara syariah tersebut berpotensi diterbitkan hingga Rp 26 triliun. Analis Fixed Income MNC Securities I Made Adi Saputra menduga, jumlah penerbitan SR-008 bisa mencapai Rp 23 triliun – Rp 25 triliun. “Minat investor sukuk ritel semakin besar dari tahun ke tahun karena pelaku pasar sudah paham karakteristiknya,” jelasnya. Sementara Analis Sucorinvest Central Gani Ariawan memproyeksikan, potensi penerbitan SR-008 mencapai Rp 24 triliun – Rp 26 triliun.
Penerbitan SR-008 bisa mencapai Rp 26 triliun
JAKARTA. Pemerintah berencana menerbitkan sukuk ritel seri SR-008 pada kuartal I 2016. Analis menduga, obligasi negara syariah tersebut berpotensi diterbitkan hingga Rp 26 triliun. Analis Fixed Income MNC Securities I Made Adi Saputra menduga, jumlah penerbitan SR-008 bisa mencapai Rp 23 triliun – Rp 25 triliun. “Minat investor sukuk ritel semakin besar dari tahun ke tahun karena pelaku pasar sudah paham karakteristiknya,” jelasnya. Sementara Analis Sucorinvest Central Gani Ariawan memproyeksikan, potensi penerbitan SR-008 mencapai Rp 24 triliun – Rp 26 triliun.