KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kinerja penerimaan pajak di awal tahun 2020 nyatanya merosot seiring dengan pelemahan ekonomi yang masih berlanjut. Kementerian Keuangan (Kemenkeu) mencatat penerimaan pajak pada Januari 2020 hanya Rp 80,2 triliun. Data Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) periode Januari 2020 menunjukkan realisasi pencapaian pajak tersebut terkontraksi 6,8%% yaer on year (yoy). Capaian tersebut jauh berbeda dengan kondisi periode sama tahun lalu yang moncer hingga Rp 86 triliun atau tumbuh 8,82% secara tahunan. Baca Juga: China hapus tarif perang dagang alat medis AS di tengah wabah virus corona
Penerimaan pajak awal tahun merosot menjadi Rp 80,2 triliun
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kinerja penerimaan pajak di awal tahun 2020 nyatanya merosot seiring dengan pelemahan ekonomi yang masih berlanjut. Kementerian Keuangan (Kemenkeu) mencatat penerimaan pajak pada Januari 2020 hanya Rp 80,2 triliun. Data Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) periode Januari 2020 menunjukkan realisasi pencapaian pajak tersebut terkontraksi 6,8%% yaer on year (yoy). Capaian tersebut jauh berbeda dengan kondisi periode sama tahun lalu yang moncer hingga Rp 86 triliun atau tumbuh 8,82% secara tahunan. Baca Juga: China hapus tarif perang dagang alat medis AS di tengah wabah virus corona