JAKARTA. Togar Manahan Nero, pengacara Ketua Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Jawa Timur La Nyalla Mattalitti, bereaksi soal temuan Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK). Jaksa Agung Muhammad Prasetyo menyebut, temuan PPATK menyatakan ada transaksi mencurigakan yang mengalir ke rekening La Nyalla dan keluarganya dengan jumlah fantastis. "Nyalla itu sudah Ketua Hipmi (Himpunan Pengusaha Muda Indonesia) sejak tahun 1990-an. Dia pengusaha lama. Apakah pengusaha tidak boleh punya duit?" ujar Togar saat dihubungi, Jumat (3/6).
Pengacara: La Nyalla sudah kaya dari dulu
JAKARTA. Togar Manahan Nero, pengacara Ketua Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Jawa Timur La Nyalla Mattalitti, bereaksi soal temuan Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK). Jaksa Agung Muhammad Prasetyo menyebut, temuan PPATK menyatakan ada transaksi mencurigakan yang mengalir ke rekening La Nyalla dan keluarganya dengan jumlah fantastis. "Nyalla itu sudah Ketua Hipmi (Himpunan Pengusaha Muda Indonesia) sejak tahun 1990-an. Dia pengusaha lama. Apakah pengusaha tidak boleh punya duit?" ujar Togar saat dihubungi, Jumat (3/6).