KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Jagat maya Twitter saat ini diramaikan cuitan mengenai galon sekali pakai Le Minerale yang dinilai tidak ramah lingkungan. Sampai dengan jam 10:40 WIB kata Le Minerale masih menduduki Trending Topic pertama se-Indonesia. Adapun opini masyarakat senada dengan penilaian pengamat lingkungan mengenai produk galon sekali pakai ini. Sebagai informasi, produk galon sekali pakai Le Mineral ini dijual dengan jargon "Lebih Higienis, Lebih Praktis" serta diklaim lebih bersih karena masyarakat tidak perlu mengembalikan galon kosong.
Pengamat lingkungan sebut galon sekali pakai bisa bebani sistem penanganan sampah
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Jagat maya Twitter saat ini diramaikan cuitan mengenai galon sekali pakai Le Minerale yang dinilai tidak ramah lingkungan. Sampai dengan jam 10:40 WIB kata Le Minerale masih menduduki Trending Topic pertama se-Indonesia. Adapun opini masyarakat senada dengan penilaian pengamat lingkungan mengenai produk galon sekali pakai ini. Sebagai informasi, produk galon sekali pakai Le Mineral ini dijual dengan jargon "Lebih Higienis, Lebih Praktis" serta diklaim lebih bersih karena masyarakat tidak perlu mengembalikan galon kosong.