KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Peningkatan penggunaan karet alam dalam negeri akan mengerek harga karet dunia. Pasalnya berimbas pada menyusutnya surplus pasokan karet dunia. "Naiknya permintaan karet dari dalam negeri Indonesia akan mengurangi surplus pasokan karet dunia," ujar Direktur Kirana Megatara, Daniel Tirta Kristiadi kepada KONTAN, Selasa (23/1). Tentu saja hal tersebut diungkapkan Daniel dengan catatan inisiatif tersebut dilakukan dengan skala besar.
Penggunaan karet dalam negeri akan kerek harga
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Peningkatan penggunaan karet alam dalam negeri akan mengerek harga karet dunia. Pasalnya berimbas pada menyusutnya surplus pasokan karet dunia. "Naiknya permintaan karet dari dalam negeri Indonesia akan mengurangi surplus pasokan karet dunia," ujar Direktur Kirana Megatara, Daniel Tirta Kristiadi kepada KONTAN, Selasa (23/1). Tentu saja hal tersebut diungkapkan Daniel dengan catatan inisiatif tersebut dilakukan dengan skala besar.