JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan Senin (5/6) ditutup menguat 0,10% ke level 5.748,23. Penguatan indeks didorong oleh sektor perbankan, perdagangan dan konsumer. Sektor finansial naik 0,61%, sedangkan sektor pertambangan naik 0,26% dan sektor konsumer naik 0,17%. Sedangkan sektor yang menjadi penekan yaitu sektor agri tirun 0,72%, basic-ind turun 0,41 dan infrastruktur turun 0,34%. "Kemungkinan besok (6/6), IHSG masih akan berfluktuasi menguat dalam rentang support 5.691 dan resistance 5.778 meski rawan aksi ambil untung," ujar Analis BCA Sekuritas Achmad Yaki kepada KONTAN, Senin (5/6).
IHSG menguat tipis hari ini, bagaimana besok?
JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan Senin (5/6) ditutup menguat 0,10% ke level 5.748,23. Penguatan indeks didorong oleh sektor perbankan, perdagangan dan konsumer. Sektor finansial naik 0,61%, sedangkan sektor pertambangan naik 0,26% dan sektor konsumer naik 0,17%. Sedangkan sektor yang menjadi penekan yaitu sektor agri tirun 0,72%, basic-ind turun 0,41 dan infrastruktur turun 0,34%. "Kemungkinan besok (6/6), IHSG masih akan berfluktuasi menguat dalam rentang support 5.691 dan resistance 5.778 meski rawan aksi ambil untung," ujar Analis BCA Sekuritas Achmad Yaki kepada KONTAN, Senin (5/6).