JAKARTA. Nilai tukar rupiah menguat lagi di akhir pekan, Jumat (27/5). Berdasarkan data Bloomberg, pada pukul 10.37 WIB, nilai tukar rupiah di pasar spot berada di level 13.580 per dollar AS. Posisi rupiah menguat tipis 0,03% dibanding level penutupan sehari sebelumnya di posisi 13.585 per dollar AS. Penguatan juga terlihat pada nilai tukar rupiah berdasarkan kurs referensi Jakarta Interbank Spot Dollar Rate (JISDOR) sebesar 0,2% menjadi 13.575. Kemarin, kurs JISDOR rupiah berada di posisi 13.615 per dollar AS.
Penguatan rupiah karena faktor teknikal
JAKARTA. Nilai tukar rupiah menguat lagi di akhir pekan, Jumat (27/5). Berdasarkan data Bloomberg, pada pukul 10.37 WIB, nilai tukar rupiah di pasar spot berada di level 13.580 per dollar AS. Posisi rupiah menguat tipis 0,03% dibanding level penutupan sehari sebelumnya di posisi 13.585 per dollar AS. Penguatan juga terlihat pada nilai tukar rupiah berdasarkan kurs referensi Jakarta Interbank Spot Dollar Rate (JISDOR) sebesar 0,2% menjadi 13.575. Kemarin, kurs JISDOR rupiah berada di posisi 13.615 per dollar AS.