JAKARTA. Pemerintahan Jokowi - JK genap berusia satu tahun. Tapi, di satu tahun pemerintahan tersebut, ada satu janji penting yang pernah disampaikan oleh Presiden Jokowi, tapi sampai saat ini belum juga dipenuhi. Asosiasi Logistik Indonesia, menyatakan, janji tersebut berkaitan dengan perbaikan arus logistik. Zaldi I Masita, Ketua asosiasi tersebut mengatakan, setahun pemerintahan Jokowi, arus logistik belum membaik. "Kami tidak happy, dengan sektor logistik. Katanya prioritas, mau bangun maritim, tapi satu tahun yang dibangun malah tol, pelabuhan, dwelling time, pungutan malah tambah," kata Zaldi kepada KONTAN, Selasa (20/10).
Pengusaha logistik minta Menteri BUMN diganti
JAKARTA. Pemerintahan Jokowi - JK genap berusia satu tahun. Tapi, di satu tahun pemerintahan tersebut, ada satu janji penting yang pernah disampaikan oleh Presiden Jokowi, tapi sampai saat ini belum juga dipenuhi. Asosiasi Logistik Indonesia, menyatakan, janji tersebut berkaitan dengan perbaikan arus logistik. Zaldi I Masita, Ketua asosiasi tersebut mengatakan, setahun pemerintahan Jokowi, arus logistik belum membaik. "Kami tidak happy, dengan sektor logistik. Katanya prioritas, mau bangun maritim, tapi satu tahun yang dibangun malah tol, pelabuhan, dwelling time, pungutan malah tambah," kata Zaldi kepada KONTAN, Selasa (20/10).