KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Draf Rancangan Undang-Undang Omnibus Law Cipta Lapangan Kerja yang memuat insentif bagi hilirisasi batubara dan mineral menuai tanggapan positif pelaku usaha. Direktur Eksekutif Asosiasi Pertambangan Batubara Indonesia (APBI) Hendra Sinadia berharap kehadiran insentif hilirisasi batubara dapat meningkatkan investasi. "Kami berharap bisa menjamin kepastian investasi dan mendukung keekonomian hilirisasi batubara," ujar Hendra kepada Kontan.co.id, Senin (20/1). Baca Juga: Omnimbus Law beri insentif untuk hilirisasi batubara dan mineral
Pengusaha tanggapi positif insentif hilirisasi batubara dan mineral dalam omnibus law
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Draf Rancangan Undang-Undang Omnibus Law Cipta Lapangan Kerja yang memuat insentif bagi hilirisasi batubara dan mineral menuai tanggapan positif pelaku usaha. Direktur Eksekutif Asosiasi Pertambangan Batubara Indonesia (APBI) Hendra Sinadia berharap kehadiran insentif hilirisasi batubara dapat meningkatkan investasi. "Kami berharap bisa menjamin kepastian investasi dan mendukung keekonomian hilirisasi batubara," ujar Hendra kepada Kontan.co.id, Senin (20/1). Baca Juga: Omnimbus Law beri insentif untuk hilirisasi batubara dan mineral