KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pengetatan pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) pada Juli 2021 yang lalu turut berdampak negatif untuk penjualan kendaraan PT Astra International Tbk (ASII). Pada Juli 2021, penjualan kendaraan ASII turun 19,41% menjadi 32.968 unit dari realisasi pada Juni 2021 yang berhasil menjual 40.910 unit kendaraan. Meski begitu, secara tahunan realisasi ini berhasil melonjak 225,03%. Manajemen PT Astra International berharap penjualan pada bulan Agustus dan seterusnya kembali membaik seiring dengan kegiatan manufaktur yang meningkat dan beberapa dealer melakukan penjualan secara tatap muka.
Penjualan kendaraan Astra International (ASII) tertekan PPKM, apa rekomendasi analis?
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pengetatan pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) pada Juli 2021 yang lalu turut berdampak negatif untuk penjualan kendaraan PT Astra International Tbk (ASII). Pada Juli 2021, penjualan kendaraan ASII turun 19,41% menjadi 32.968 unit dari realisasi pada Juni 2021 yang berhasil menjual 40.910 unit kendaraan. Meski begitu, secara tahunan realisasi ini berhasil melonjak 225,03%. Manajemen PT Astra International berharap penjualan pada bulan Agustus dan seterusnya kembali membaik seiring dengan kegiatan manufaktur yang meningkat dan beberapa dealer melakukan penjualan secara tatap muka.