JaKARTA. Pasar sepeda motor selama kuartal I-2014 bisa dibilang stagnan. Asosiasi Industri Sepeda Motor Indonesia (AISI) hanya mencatat total penjualan kendaraan roda dua nasional dari lima pabrikan, sebanyak 1.990.375 unit, atau tumbuh 0,99% saja. Dari lima merek yang menjadi pantauan AISI, cuma Honda dan Kawasaki yang menikmati kenaikan penjualan. Pertumbuhan dua pabrikan itu pun cuma single digit. Untuk Honda, di kuartal I-2013 ini masih mencetak pertumbuhan penjualan 3,67% menjadi 1.254.662 unit kendaraan. Kontributor terbesar adalah sepeda motor jenis scooter yang mencapai 72,09%. Dus, Honda menjadi penguasa 63,63,04% pangsa pasar.
Penjualan motor di kuaratl I-2014 stagnan
JaKARTA. Pasar sepeda motor selama kuartal I-2014 bisa dibilang stagnan. Asosiasi Industri Sepeda Motor Indonesia (AISI) hanya mencatat total penjualan kendaraan roda dua nasional dari lima pabrikan, sebanyak 1.990.375 unit, atau tumbuh 0,99% saja. Dari lima merek yang menjadi pantauan AISI, cuma Honda dan Kawasaki yang menikmati kenaikan penjualan. Pertumbuhan dua pabrikan itu pun cuma single digit. Untuk Honda, di kuartal I-2013 ini masih mencetak pertumbuhan penjualan 3,67% menjadi 1.254.662 unit kendaraan. Kontributor terbesar adalah sepeda motor jenis scooter yang mencapai 72,09%. Dus, Honda menjadi penguasa 63,63,04% pangsa pasar.