KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Asuransi Allianz Life Indonesia (Allianz Life) menegaskan penjualan produk unit link hingga Mei 2020 masih ciamik. Chief Marketing Officer Allianz Life Indonesia Karin Zulkarnaen menyebutkan, berdasarkan catatan perusahaan penjualan produk unit link masih diminati nasabah. Oleh karenanya, di tengah pandemi perusahaan mengambil peluang untuk meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya asuransi. Karin menambahkan, seiring bertumbuhnya penjualan unit link, pihaknya berusaha untuk memberikan perlindungan kepada nasabah dengan meningkatkan komitmen perusahaan dalam memberi solusi perlindungan. Baca Juga: Ada corona, perusahaan asuransi jiwa genjot kinerja
Penjualan unitlink diklaim stabil, Allianz Life maksimalkan layanan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Asuransi Allianz Life Indonesia (Allianz Life) menegaskan penjualan produk unit link hingga Mei 2020 masih ciamik. Chief Marketing Officer Allianz Life Indonesia Karin Zulkarnaen menyebutkan, berdasarkan catatan perusahaan penjualan produk unit link masih diminati nasabah. Oleh karenanya, di tengah pandemi perusahaan mengambil peluang untuk meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya asuransi. Karin menambahkan, seiring bertumbuhnya penjualan unit link, pihaknya berusaha untuk memberikan perlindungan kepada nasabah dengan meningkatkan komitmen perusahaan dalam memberi solusi perlindungan. Baca Juga: Ada corona, perusahaan asuransi jiwa genjot kinerja