KONTAN.CO.ID - WASHINGTON. Pentagon berupaya menyediakan hingga 100.000 kantong mayat untuk digunakan oleh otoritas sipil karena wabah virus corona semakin memburuk di Amerika Serikat. Sebelumnya Gedung Putih memprediksi, tingkat kematian akibat corona di Amerika merupakan akan melonjak dalam beberapa minggu mendatang. Seorang pejabat Pentagon mengatakan kepada Reuters, Badan Manajemen Darurat Federal AS telah meminta 100.000 kantong mayat ke Departemen Pertahanan AS. Sementara, pejabat itu menambahkan, Badan Logistik Pertahanan (DLA) menjalin kerjasama dengan kontraktor saat ini terkait dengan penambahan kapasitas tambahan.
Pentagon cari pasokan 100.000 kantong mayat bagi warga sipil yang terjangkit corona
KONTAN.CO.ID - WASHINGTON. Pentagon berupaya menyediakan hingga 100.000 kantong mayat untuk digunakan oleh otoritas sipil karena wabah virus corona semakin memburuk di Amerika Serikat. Sebelumnya Gedung Putih memprediksi, tingkat kematian akibat corona di Amerika merupakan akan melonjak dalam beberapa minggu mendatang. Seorang pejabat Pentagon mengatakan kepada Reuters, Badan Manajemen Darurat Federal AS telah meminta 100.000 kantong mayat ke Departemen Pertahanan AS. Sementara, pejabat itu menambahkan, Badan Logistik Pertahanan (DLA) menjalin kerjasama dengan kontraktor saat ini terkait dengan penambahan kapasitas tambahan.