KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Direktur Utama PT Kliring Berjangka Indonesia (KBI) Fajar Wibhiyadi sebut membumikan prinsip-prinsip Good Corporate Governance (GCG) masih menjadi tantangan bagi korporasi. Untuk itu, Sumber Daya Manusia (SDM) dituntut untuk mampu memahami setiap prinsip sekaligus menjalankannya. "Tantangan lainnya bagi korporasi, yakni membumikan dan membudayakan prinsip GCG dalam kegiatan bisnisnya," jelas Fajar dalam keterangannya Rabu (16/12). Asal tahu saja, di KBI sendiri telah melakukan proses transformasi dalam menyiapkan SDMnya, termasuk transformasi human capital sejak beberapa tahun lalu.
Pentingnya GCG, KBI lakukan transformasi human capital
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Direktur Utama PT Kliring Berjangka Indonesia (KBI) Fajar Wibhiyadi sebut membumikan prinsip-prinsip Good Corporate Governance (GCG) masih menjadi tantangan bagi korporasi. Untuk itu, Sumber Daya Manusia (SDM) dituntut untuk mampu memahami setiap prinsip sekaligus menjalankannya. "Tantangan lainnya bagi korporasi, yakni membumikan dan membudayakan prinsip GCG dalam kegiatan bisnisnya," jelas Fajar dalam keterangannya Rabu (16/12). Asal tahu saja, di KBI sendiri telah melakukan proses transformasi dalam menyiapkan SDMnya, termasuk transformasi human capital sejak beberapa tahun lalu.