KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menyambut pelaksanaan new normal, PT Moda Raya Transportasi Jakarta atau MRT Jakarta memiliki sejumlah imbauan penting bagi penumpang. Yakni, tidak melakukan percakapan dalam rangkaian kereta. Tujuannya antara lain untuk mencegah terjadinya penularan Covid-19. "Seperti yang diketahui bahwa Covid-19 umumnya dapat ditularkan melalui tetesan droplet yang dihasilkan ketika orang terinfeksi batuk, bersin, atau berbicara," tulis manajemen PT MRT Jakarta dalam unggahan akun Instagram @mrtjkt, Senin (1/6/2020). Baca Juga: Anies: PSBB DKI Jakarta hingga 4 Juni jadi penentuan
Penumpang MRT diminta tidak mengobrol dan telepon di dalam kereta, ini alasannya
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menyambut pelaksanaan new normal, PT Moda Raya Transportasi Jakarta atau MRT Jakarta memiliki sejumlah imbauan penting bagi penumpang. Yakni, tidak melakukan percakapan dalam rangkaian kereta. Tujuannya antara lain untuk mencegah terjadinya penularan Covid-19. "Seperti yang diketahui bahwa Covid-19 umumnya dapat ditularkan melalui tetesan droplet yang dihasilkan ketika orang terinfeksi batuk, bersin, atau berbicara," tulis manajemen PT MRT Jakarta dalam unggahan akun Instagram @mrtjkt, Senin (1/6/2020). Baca Juga: Anies: PSBB DKI Jakarta hingga 4 Juni jadi penentuan