JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menguat 0,23% ke level 5.337,50 pada perdagangan Selasa (17/2). Investor asing pun masih mencatatkan aksi beli sebesar 163,6 miliar. Sementara bursa Asia yang tercermin dalam indeks MSCI Asia Pacific turun tipis 0,1% ke 143,29 pada pukul 16.28 waktu Hong Kong. Analis Semesta Indovest, Aditya Perdana Putra mengatakan kemarin sentimen domestik cukup terlihat cukup minim untuk mengangkat laju indeks saham. seperti, keadaan politik antara KPK dan Polri juga cenderung berpengaruh negatif. Pasalnya, investor lokal cenderung menahan diri untuk masuk dalam perdagangan kemarin. "Apalagi BI rate belum diumumkan saat market tutup," jelasnya.
Penurunan BI Rate jadi angin segar bagi IHSG
JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menguat 0,23% ke level 5.337,50 pada perdagangan Selasa (17/2). Investor asing pun masih mencatatkan aksi beli sebesar 163,6 miliar. Sementara bursa Asia yang tercermin dalam indeks MSCI Asia Pacific turun tipis 0,1% ke 143,29 pada pukul 16.28 waktu Hong Kong. Analis Semesta Indovest, Aditya Perdana Putra mengatakan kemarin sentimen domestik cukup terlihat cukup minim untuk mengangkat laju indeks saham. seperti, keadaan politik antara KPK dan Polri juga cenderung berpengaruh negatif. Pasalnya, investor lokal cenderung menahan diri untuk masuk dalam perdagangan kemarin. "Apalagi BI rate belum diumumkan saat market tutup," jelasnya.