KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Indonesia (BI) diramal akan menahan suku bunga acuan dalam rapat Dewan Gubernur BI Desember 2023. “Suku bunga acuan akan stay (tetap) di 6% pada Desember 2023,” tegas Kepala Ekonom Bank Central Asia (BCA) David Sumual kepada Kontan.co.id, Selasa (19/12). David mengungkapkan, ini seiring dengan inflasi yang bergerak sesuai dalam kisaran sasaran BI yang sebesar 2% yoy hingga 4% yoy, setidaknya hingga November 2023.
Penurunan Suku Bunga BI Diproyeksi Terjadi pada Kuartal II-2024
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Indonesia (BI) diramal akan menahan suku bunga acuan dalam rapat Dewan Gubernur BI Desember 2023. “Suku bunga acuan akan stay (tetap) di 6% pada Desember 2023,” tegas Kepala Ekonom Bank Central Asia (BCA) David Sumual kepada Kontan.co.id, Selasa (19/12). David mengungkapkan, ini seiring dengan inflasi yang bergerak sesuai dalam kisaran sasaran BI yang sebesar 2% yoy hingga 4% yoy, setidaknya hingga November 2023.