KONTAN.CO.ID -Jakarta. Salah satu cara mencegah penularan Virus Corona yang parah adalah dengan menerima suntikan vaksin Covid-19. Meski bisa mengurangi gejala dan kebutuhan perawatan rumah sakit, tapi masih ada faktor lain yang bisa memperparah infeksi penyakit tersebut. Vaksin hanya mampu memberikan perlindungan lebih, bukan membuat tubuh Anda kebal terhadap Virus Corona. Nah, beberapa penyakit yang sudah pernah Anda alami sebelum terinfeksi penyakit itu bisa meningkatkan risiko kematian karena Covid-19. Mengutip dari E Times (timesofindia.indiatimes.com), diabetes, hipertenti atau penyakit tekanan darah tinggi, stroke, kanker darah, sirosis hati, epilepsi, dan masalah pada sistem kardiovaskular adalah beberapa kondisi yang membuat risiko kematian akibat Covid-19 semakin tinggi.
Penyakit ini tingkatkan risiko kematian akibat Covid-19
KONTAN.CO.ID -Jakarta. Salah satu cara mencegah penularan Virus Corona yang parah adalah dengan menerima suntikan vaksin Covid-19. Meski bisa mengurangi gejala dan kebutuhan perawatan rumah sakit, tapi masih ada faktor lain yang bisa memperparah infeksi penyakit tersebut. Vaksin hanya mampu memberikan perlindungan lebih, bukan membuat tubuh Anda kebal terhadap Virus Corona. Nah, beberapa penyakit yang sudah pernah Anda alami sebelum terinfeksi penyakit itu bisa meningkatkan risiko kematian karena Covid-19. Mengutip dari E Times (timesofindia.indiatimes.com), diabetes, hipertenti atau penyakit tekanan darah tinggi, stroke, kanker darah, sirosis hati, epilepsi, dan masalah pada sistem kardiovaskular adalah beberapa kondisi yang membuat risiko kematian akibat Covid-19 semakin tinggi.