KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Koordinator bidang Perekonomian mencatat realisasi penyaluran Kredit Usaha Rakyat (KUR) sepanjang tahun ini telah mencapai Rp 127,3 triliun. Realisasi tersebut memenuhi 90,9% dari target penyaluran sebesar Rp 140 triliun untuk 2019. Deputi Bidang Koordinasi Ekonomi Makro dan Keuangan Kemenko Bidang Perekonomian Iskandar Simorangkir menyebut, penyaluran KUR sepanjang tahun ini terbilang sangat baik. Baca Juga: Pemerintah siapkan KUR untuk dorong peremajaan kelapa sawit
Penyaluran Kredit Usaha Rakyat (KUR) telah mencapai Rp 127,3 triliun tahun 2019 ini
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Koordinator bidang Perekonomian mencatat realisasi penyaluran Kredit Usaha Rakyat (KUR) sepanjang tahun ini telah mencapai Rp 127,3 triliun. Realisasi tersebut memenuhi 90,9% dari target penyaluran sebesar Rp 140 triliun untuk 2019. Deputi Bidang Koordinasi Ekonomi Makro dan Keuangan Kemenko Bidang Perekonomian Iskandar Simorangkir menyebut, penyaluran KUR sepanjang tahun ini terbilang sangat baik. Baca Juga: Pemerintah siapkan KUR untuk dorong peremajaan kelapa sawit