JAKARTA. Pernahkah Anda mengalami mata berkedut secara tiba-tiba? Walau tidak menimbulkan nyeri, mata kedutan terkadang bisa mengganggu aktivitas sehari-hari, misalnya saat kita harus melakukan rapat dengan klien. Gerakan mata tidak terkendali saat berkedut dapat terlihat seperti sedang mengedipkan mata berulang kali. Padahal, maksud mata Anda yang berkedip itu bukan bermaksud untuk menggoda seseorang. Banyak pula mitos mengenai mata berkedut, mulai dari pertanda akan menangis hingga akan mendapat rezeki.
Penyebab mata sering berkedut
JAKARTA. Pernahkah Anda mengalami mata berkedut secara tiba-tiba? Walau tidak menimbulkan nyeri, mata kedutan terkadang bisa mengganggu aktivitas sehari-hari, misalnya saat kita harus melakukan rapat dengan klien. Gerakan mata tidak terkendali saat berkedut dapat terlihat seperti sedang mengedipkan mata berulang kali. Padahal, maksud mata Anda yang berkedip itu bukan bermaksud untuk menggoda seseorang. Banyak pula mitos mengenai mata berkedut, mulai dari pertanda akan menangis hingga akan mendapat rezeki.