KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Memasuki bulan ke tiga, Program Pengungkapan Sukarela (PPS) atau lebih dikenal alias program Tax Amnesty Jilid II kian bertambah. Tercatat, pada Kamis (3/3), sudah ada 18.840 Wajib Pajak (WP) yang mendaftar program tersebut. Dari jumlah seluruh peserta itu, telah terbit sebanyak 21.123 surat keterangan sejak PPS dibuka pada 1 Januari 2022. “Nilai harta bersih (dari peserta PPS per 3 Maret) mencapai Rp 23,01 triliun,” dikutip dari situs resmi Ditjen Pajak https://pajak.go.id/PPS pada Kamis (3/3).
Per Kamis (3/3), Nilai Harta Bersih dari Program Pengampunan Sukarela Rp 23,01
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Memasuki bulan ke tiga, Program Pengungkapan Sukarela (PPS) atau lebih dikenal alias program Tax Amnesty Jilid II kian bertambah. Tercatat, pada Kamis (3/3), sudah ada 18.840 Wajib Pajak (WP) yang mendaftar program tersebut. Dari jumlah seluruh peserta itu, telah terbit sebanyak 21.123 surat keterangan sejak PPS dibuka pada 1 Januari 2022. “Nilai harta bersih (dari peserta PPS per 3 Maret) mencapai Rp 23,01 triliun,” dikutip dari situs resmi Ditjen Pajak https://pajak.go.id/PPS pada Kamis (3/3).