KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Memasuki bulan Ramadan harga crude palm oil (CPO) atau minyak sawit mulai mengalami koreksi. Padahal secara siklus biasanya saat Ramadan harga CPO membaik karena kebutuhan bahan makanan yang menggunakan CPO semakin banyak. Mengutip Bloomberg, harga CPO kontrak pengiriman Juni 2019 di Malaysia Derivative Exchange pada Rabu (8/5) berada di level RM 2.024 per metrik ton. Angka ini turun sebanyak 0,78% dari harga CPO sebelumnya RM 2.040 per metrik ton. Bahkan awal pekan ini harga CPO mencapai titik terendahnya dalam lima bulan terakhir dengan koreksi 2% di level RM 1.984 per metrik ton.
Perang dagang membuat harga CPO lunglai di bulan Ramadan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Memasuki bulan Ramadan harga crude palm oil (CPO) atau minyak sawit mulai mengalami koreksi. Padahal secara siklus biasanya saat Ramadan harga CPO membaik karena kebutuhan bahan makanan yang menggunakan CPO semakin banyak. Mengutip Bloomberg, harga CPO kontrak pengiriman Juni 2019 di Malaysia Derivative Exchange pada Rabu (8/5) berada di level RM 2.024 per metrik ton. Angka ini turun sebanyak 0,78% dari harga CPO sebelumnya RM 2.040 per metrik ton. Bahkan awal pekan ini harga CPO mencapai titik terendahnya dalam lima bulan terakhir dengan koreksi 2% di level RM 1.984 per metrik ton.