KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sejumlah komoditas pangan turun harga pada saat Idul Adha 2024. Berdasarkan data Panel Harga Badan Pangan Nasional (Bapanas), Senin (17/6), pukul 13.24 WIB harga beras, cabai hingga daging tampak menghijau dan tidak bergejolak. Harga beras jenis medium turun tipis 0,15% menjadi Rp 13.390 per kilogram, kedelai biji kering impor turun 1,16% menjadi Rp 11.920 per kilogram, bawang merah turun 1,96% menjadi Rp 42.060 per kilogram. dan bawang putih turun 0,43% menjadi Rp 42.060 per kilogram. Berikutnya, harga cabai merah keriting turun 4,68% menjadi Rp 56.660 per kilogram, cabai rawit merah turun 11,24% menjadi Rp 45.390 per kilogram, daging sapi murni turun 3,53% menjadi Rp 3,53% menjadi Rp 133.480 per kilogram.
Perayaan Idul Adha, Harga Beras, Cabai, Hingga Daging Turun
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sejumlah komoditas pangan turun harga pada saat Idul Adha 2024. Berdasarkan data Panel Harga Badan Pangan Nasional (Bapanas), Senin (17/6), pukul 13.24 WIB harga beras, cabai hingga daging tampak menghijau dan tidak bergejolak. Harga beras jenis medium turun tipis 0,15% menjadi Rp 13.390 per kilogram, kedelai biji kering impor turun 1,16% menjadi Rp 11.920 per kilogram, bawang merah turun 1,96% menjadi Rp 42.060 per kilogram. dan bawang putih turun 0,43% menjadi Rp 42.060 per kilogram. Berikutnya, harga cabai merah keriting turun 4,68% menjadi Rp 56.660 per kilogram, cabai rawit merah turun 11,24% menjadi Rp 45.390 per kilogram, daging sapi murni turun 3,53% menjadi Rp 3,53% menjadi Rp 133.480 per kilogram.