JAKARTA. Pascaberdamai dengan para kreditur terkait restrukturasi utang senilai Rp 1,1 triliun, PT Dwi Aneka Jaya Kemasindo Tbk berbenah. Perusahaan berkode saham DAJK ini ingin memperbaiki kinerja perusahaan yang loyo pada tahun lalu. Untuk itu, Dwi Aneka akan mengoptimalkan dan menggenjot penjualan dengan menambah utilitas pabrik pada tahun ini. "Kami segera fokus operasional dan mengembalikan kinerja perusahaan yang sempat terpuruk,” kata Wahyu Rahmad Hidayat, Direktur Dwi Aneka Jaya Kemasindo, Kamis (26/1).
Perbaiki kinerja, Dwi Aneka bidik utilitas 30%
JAKARTA. Pascaberdamai dengan para kreditur terkait restrukturasi utang senilai Rp 1,1 triliun, PT Dwi Aneka Jaya Kemasindo Tbk berbenah. Perusahaan berkode saham DAJK ini ingin memperbaiki kinerja perusahaan yang loyo pada tahun lalu. Untuk itu, Dwi Aneka akan mengoptimalkan dan menggenjot penjualan dengan menambah utilitas pabrik pada tahun ini. "Kami segera fokus operasional dan mengembalikan kinerja perusahaan yang sempat terpuruk,” kata Wahyu Rahmad Hidayat, Direktur Dwi Aneka Jaya Kemasindo, Kamis (26/1).